Massa Aksi 22 Mei Mulai Berkumpul, Polisi Siaga di Depan Bawaslu.
Polisi beratribut tameng bersiaga di depan gedung Bawaslu, Jakarta Pusat. Polisi bersiaga menjaga massa aksi 22 Mei yang mulai memadati ruas jalan depan gedung Djakarta Theater. Pantauan detikcom di depan gedung Bawaslu, Jalan MH Thamrin, Jakarta Pusat, Rabu (22/5/2019), pukul 07.00 WIB, polisi bersiaga membentuk dua kelompok barisan. Ada barisan yang bersiaga di ruas jalan […]
Read More